
Dalam rangka menghadapi USBN, Sekolah Al-Amanah menyelenggarakan kegiatan bertajuk Motivanite 2016 pada Kamis hingga Jum'at (24-25/3) di Puspiptek Serpong, Tangerang Selatan. Kegiatan ini diikuti oleh seluruh siswa dan siswi kelas 6.Kegiatan dibuka oleh Bapak Rohman selaku kepala sekolah dan dianjutkan...